Cara Setting Bridge Point to Point di Access Point

A.   Bridge Point to Point


Brigde Point to Point dapat menggunakan router broadband ini sebagai bridge jaringan nirkabel dan mengijinkan semua komputer yang terhubung ke port LAN kedua Access Point router nirkabel tersebut untuk berkomunikasi dengan satu sama lain. Mode ini hanya mendukung satu titik access point nirkabel, artinya komunikasi tersebut hanya terjadi antara dua unit router nirkabel sebagai bridge (jembatan).
B.   Bahan/Komponen 

·         Kabel UTP secukup nya
·         2 buah AP (Acces Point)
·         2 buah Client
C.   Cara Kerja

A-)      Setting Pada Komputer 1
1.      Pasang AP di computer  anda menggunakan Kabel UTP
2.      Setting IP di Komputer  anda Sesuai Dengan IP Default di AP 
3.      Masuk Ke Browser . Pilih Bagian Name Address Ketikan IP Default Kemudian Masukan Usname : Admin dan Password : Admin
4.      Pilih di Wirelles =; Basic Setting  ganti SSID dengan Nama Terserah Anda 
5.      Pilih Wirelles =; Wirelles Mode =; Bridge Access (Point to Point) =; Survey =; SSID yang akan di anda hubungkan ke Komputer Anda =; Save
B-)     Setting Pada Komputer 2
1.      Pasang AP di computer  anda menggunakan Kabel UTP
2.      Setting IP di Komputer  anda Sesuai Dengan IP Default di AP
3.      Masuk Ke Browser . Pilih Bagian Name Address Ketikan IP Default Kemudian Masukan Username : Admin dan Password : Admin
4.      Pilih di Wirelles =; Basic Setting  ganti SSID dengan Nama Terserah Anda 
5.      Pilih Wirelles =;Wirelles Mode =; Bridge Access (Point to Point) =; Survey =; SSID yg akan di anda hubungkan ke Komputer Anda =; Save
C-)      Pengetesan di Komputer 1 dan 2
1.      Ping ke IP di Komputer yg kalian  Hubungkan Ke Komputer anda dan Jika Reply maka anda  sudah bisa berhubungkam dengan Komputer yg lain
2.      Selesai Lah Persettingan di Access Point di Mode Point to Point.
3. Restart Acess Point
 

1 komentar:

Untuk Mengetahui daftar isi Blog Technoray silahkan ke SITEMAP dan daftarkan email anda untuk mengetahui hal baru di sini melaui menu SUBSCRIBE VIA EMAIL, Karena setiap posting terbaru akan otomatis diinformasikan ke email anda.

Sebaiknya gunakan Internet Download Manager Original untuk kemudahan akses download anda. Serta jika berminat untuk tukar link blogroll silahkan kirim link anda, tinggalkan sedikit komentar Anda, karena sebuah titik dari komentar Anda sangat berarti untuk perkembangan Blog saya,

Jika Anda Mendownload melalui Link di site kami, anda akan terlebih dahulu terhubung ke AdFLY, (Mohon tunggu 5 detik lalu klik SKIP AD; kemudian Download filenya).

Terima Kasih.......