Cara Memblokir Situs Web dengan MikroTik

Kalau kita lihat lebih dalam pada suatu halaman website terdapat port awalan yang berupa HTTP / HTTPS nah nama dari port ini yang akan kita blokir di mikroTik. untuk melakukan pemblokiran anda harus login di aplikasi winbox kemudian anda pergi ke IP dan Submenu Firewall lalu Layer7Protokol seperti dibawah ini.

Kemudian add (+) isi nama 7 layerProtocol seperti di gambar diatas ini. lalu Regexp: dengan coding berikut :

^.+(NAMASITUS.COM|facebook.co.id|twitter.com|instagram.com|camfrog.com).*$ 

Nama situs dipisahkan dengan icon | jangan lupa koding awalan yaitu ^.+ dan koding akhiran berupa .*$ setelah anda selesai menulis coding tekan OK. Konfigurasi berlanjut di submenu Filter Rules tetap di menu Firewall, seperti biasa tekan add (+) dimenu General isi Chain dengan Forward
Kemudian anda harus beralih dari General ke menu Advanced dan submenu Layer7Protocol dengan nama yang sudah kita buat sebelumnya.
Setelah anda input nama 7Layer anda beralih dari submenu Advanced ke Submenu Action kemudian pilih Action Drop kemudian tekan OK agar settingan anda tersimpan.
Lalu anda coba untuk akses situs yang sudah anda blok apakah load webnya lambat, jika iya berarti settingan anda berhasil.

Terimakasih

0 komentar:

Posting Komentar

Untuk Mengetahui daftar isi Blog Technoray silahkan ke SITEMAP dan daftarkan email anda untuk mengetahui hal baru di sini melaui menu SUBSCRIBE VIA EMAIL, Karena setiap posting terbaru akan otomatis diinformasikan ke email anda.

Sebaiknya gunakan Internet Download Manager Original untuk kemudahan akses download anda. Serta jika berminat untuk tukar link blogroll silahkan kirim link anda, tinggalkan sedikit komentar Anda, karena sebuah titik dari komentar Anda sangat berarti untuk perkembangan Blog saya,

Jika Anda Mendownload melalui Link di site kami, anda akan terlebih dahulu terhubung ke AdFLY, (Mohon tunggu 5 detik lalu klik SKIP AD; kemudian Download filenya).

Terima Kasih.......